Berhasil Monitor Hasil Produksi 10.000+ Regulator CAISAR Harian Pabrik, PT. Inti Jaya Sentosa Berkembang Pesat di Masa Pandemi

Monitor Hasil Produksi Harian Regulator dengan MASERP

10.000+ Regulator CAISAR


Industry : Manufaktur

Solution Points:

  • Tracking ribuan item produksi end-to-end
  • Retur penjualan

Customer Since: 2021



PT. Inti Jaya Sentosa adalah perusahaan yang bergerak di bidang distribusi, tepatnya distribusi regulator kompor merk Caisar. Selain distribusi, PT. Inti Jaya Sentosa juga melakukan kegiatan produksi ribuan regulator kompor setiap harinya.

The Challenge :

Berdiri sejak tahun 2013, PT. IJS tidak pernah menggunakan software apapun dalam melakukan kegiatan proses bisnisnya. Semuanya dilakukan secara manual baik pencatatan penjualan, pembelian maupun surat jalan dsb.

Di tahun 2020 dengan adanya pandemi corona, PT. IJS justru mendapatkan peningkatan demand regulator kompor dan harus memproduksi lebih dari 10.000 regulator setiap harinya, MASERP pun terpilih untuk menjadi solusi ERP terbaik.

The Solution :

Kebutuhan unik yang dibutuhkan oleh PT. IJS selain untuk tracking secara end-to-end proses produksi, yaitu juga mencatat retur penjualan atas barang yang tidak dibeli oleh pelanggan.

MASERP pun menyediakan fitur retur penjualan ini sehingga pelanggan bisa menitipkan retur ke pelanggan lain yang juga membeli item di PT. IJS.

The Result :

Saat ini, PT. Inti Jaya Sentosa sudah merasakan manfaat dari program MASERP diantaranya adalah komputerisasi semua transaksi, pembuatan laporan secara otomatis, dan pencatatan hasil produksi ribuan item harian pabrik.

Selain itu, PT. Inti Jaya Sentosa juga puas dengan pembagian hak akses dimana user kantor dan pabrik tidak bisa saling mengakses data MASERP dari beda departemen.